Blog Ini Berisi Tentang Semua Kejadian - Kejadian Yang Benar Dan Fakta

Tuesday, December 30, 2008

Para Penulis Islam

Rhazes (sekitar tahun 850-932 M) mempraktikkan kedokteran di Persia dan Bagdad.Dialah orang pertama yang membedakan campak dari cacar.Umumnya ia hanya menyarankan perawatan sederhana,seperti makan makanan bergizi daripada meminum obat-obatan yang rumit.Ia menghasilkan lebih dari 230 karya tulis di bidang,kedokteran.Ibnu Sina dari Persia (980-1037 M) mungkin merupakan dokter Islam yang paling berpengaruh.Bukunya Canon of Medicine panjangnya sejuta kata.Buku ini kemudian diterjemahkan ke dalam bahasa Latin dan menjadi karya tulis penting di sekolah-sekolah kedokteran Eropa,menyaingi tulisan Galen.

0 comments: